Gawat! Demokrat Pertimbangkan Untuk Evaluasi Dukungan ke Anies Baswedan
Anies Baswedan (dua kanan) di antara Jusuf Kalla dan pimpinan tiga partai koalisi Perubahan. dok. Keuangan News.
Meski begitu, sejauh ini Anies belum mau membeberkan kapan bakal mendeklarasikan cawapres yang akan mendampinginya di Pilpres 2024. Anies juga tidak ingin berbagi meski sekedar memberitahu ciri-ciri cawapres pilihannya.
Tetapi, menurut Ketua DPP NasDem Willy Aditya, Anies sebenarnya sudah memberi tahu cawapres yang dipilih kepada Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono, saat bertemu di Pacitan, Jawa Timur.
Anies Baswedan juga akan menyampaikan kabar serupa kepada petinggi NasDem dan PKS. Menurut Willy, setelah itu, cawapres akan dideklarasikan secara resmi paling lambat 16 Juli 2023. Jadi, begitulah. ***
Related News
Indonesia, Tantangan Pemberantasan Korupsi Butuh Komitmen Pemerintah
Dari CEO Forum Inggris, Presiden Raih Komitmen Investasi USD8,5 Miliar
Menteri LH Ungkap Indonesia Mulai Perdagangan Karbon Awal 2025
Polda Dalami Kasus Kabag Ops Tembak Kasat Reskrim Polres Solok Selatan
Ini Peran PTPP Dalam Percepatan Penyelesaian Jalan Tol Jelang Nataru
Keren Ini! Rencana Menaker, Gelar Bursa Kerja Setiap Pekan