EmitenNews.com - Harga emas Aneka Tambang (Antam) pada hari ini, Kamis 4 Agustus 2022 naik Rp5.000 per gram, sedangkan harga buyback naik Rp6.000 per gram.
Menurut pantauan logammulia.com, harga emas per gram di butik Pulogadung Kamis ini berada di level Rp983.000 per gram, naik dibandingkan harga emas Antam Rabu kemarin Rp978.000 per gram.
Sementara itu harga buyback emas pada Kamis ini berada di level Rp847.000 per gram naik Rp6.000 per gram dibandingkan dengan harga buyback Rabu kemarin yang Rp841.000 per gram.
Berikut rincian harga emas Antam hari ini:
Pecahan 1 gram Rp983.000
Pecahan 5 gram Rp 4.690.000
Pecahan 10 gram Rp 9.325.000
Pecahan 25 gram Rp 23.187.000
Pecahan 50 gram Rp 46.295.000
Pecahan 100 gram Rp 92.512.000
Pecahan 250 gram Rp 231.015.000
Pecahan 500 gram Rp 461.820.000
Pecahan 1000 gram Rp 923.600.000.(fj)
Related News

Seru! China Stop Pembelian Pesawat dari AS

Harga Emas Antam Kembali Melaju Rp20.000 per Gram

Ace Medical Products Indonesia Investasi Rp1,7 Triliun di KITB Jateng

Perluas Pasar, KBRI Amman Dorong Pelaku Ekspor UMKM Masuk Yordania

Tarif Baru Royalti Minerba Sudah Keluar, Bahlil Ungkap Masa Transisi

Semarak Penerbitan Surat Utang Korporasi, Pefindo Catat Rp46,7 Triliun