Menurut Awiek, suara partai yang dipimpinnya, hilang hampir sekitar 100 ribu. Ia memperkirakan banyak suara hilang di kawasan Papua, Papua Tengah hingga Papua Pegunungan.

"Ada yang bergeser cukup signifikan. Kami sudah laporkan ke Bawaslu, karena di situ memang mekanismenya noken khususnya Papua Tengah dan Papua Pegunungan," katanya. ***