United E-Motor Rambah Pasar Sulawesi Utara, Siapkan Empat Tipe Motor Listrik
Kalla Kars main dealer United E-Motor wilayah Sulawesi, memboyong empat tipe United E-Motor ke Sulawesi Utara. dok. ist.
“Apalagi motor listrik ini hadir dengan berbagai keunggulan dan fitur-fitur yang sangat sesuai dengan kebutuhan mobilitas pelanggan," tutur Hariyadi Kaimuddin.
Kalla Kars dipercaya sebagai main dealer untuk wilayah Sulawesi, sebagian pulau Jawa dan sebagian Pulau Kalimantan. Akhir Oktober 2023, Kalla Kars juga meresmikan store United E-Motor BSD di Tangerang, Banten. (Eko Hilman). ***
Related News
BRI Manajemen Investasi Catatkan KIK EBA Syariah Perdana di Indonesia
BTN Gandeng Unesa Perluas Layanan Digital bagi Mahasiswa dan Dosen
Dividen Interim Cair Pekan Depan! 11 Emiten Suguhkan Yield Menggiurkan
Periksa! Ini 10 Saham Top Losers dalam Sepekan
Telisik! Berikut 10 Saham Top Gainers Pekan Ini
Sepekan Surplus 0,52 Persen, IHSG Duduki Level 8.414





