Ahok juga tidak memungkiri, sikap Jokowi yang kerap menolak usulnya turut mendasari keputusannya mundur dari Pertamina. “Dan ketika usulan saya ditolak soal subsidi segala macam, procurement tidak dilakukan, saya nyatakan, saya mundur.” ***